detikBaliJumat, 20 Jan 2023 22:11 WIB
Melihat Lonceng dan Prasasti Berusia Ratusan Tahun di Caow Eng Bio
Caow Eng Bio di Tanjung Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali, memiliki lonceng dan prasasti berusia ratusan tahun. Simak penampakannya!










































