
Ini Lokasi Strategis untuk Melihat Kembang Api di Batam saat Pergantian Tahun
Berikut rekomendasi lokasi strategis melihat pesta kembang api di Kota Batam. Yuk dicek!
Berikut rekomendasi lokasi strategis melihat pesta kembang api di Kota Batam. Yuk dicek!
Pesta kembang api di Singapura bisa ditonton dari Batam. Lokasi ini cukup istimewa karena bisa menyaksikan pesta pergantian tahun di 2 lokasi dan waktu berbeda.