
Lippo Terbitkan Surat Utang Global Rp 5,5 Triliun
PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) menerbitkan Global Senior Notes senilai US$ 425 juta atau sekitar Rp 5,5 triliun. Obligasi ini berjangka waktu 10 tahun.
PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) menerbitkan Global Senior Notes senilai US$ 425 juta atau sekitar Rp 5,5 triliun. Obligasi ini berjangka waktu 10 tahun.
Lippo Homes meluncurkan apartemen Urban Homes. Apartemen dengan harga terjangkau untuk generasi muda dan keluarga muda itu dukungan fasilitas gaya hidup terpadu
MatahariMall.com, perusahaan eCommerce di Indonesia mendapatkan tambahan investasi US$ 100 juta atau sekitar Rp 1,3 triliun (kurs Rp 13.000) dari Jepang.
Ada apartemen mewah bergaya Jepang untuk disewakan Rp 30 juta per bulan di Cikarang. Targetnya menyasar pasar ekspatriat Jepang yang bekerja di Cikarang.
Menurut James Riady, Indonesia menjadi satu dari dua negara di dunia yang iklim investasinya sangat menjanjikan saat ini.
Ketika dikonfirmasi berapa jumlah harta yang dilaporkan, James memilih untuk tidak mengatakannya. Sekitar 90% yang dilaporkan berasal dari dalam negeri.
James Riady mengimbau kepada pengusaha-pengusaha lainnya untuk segera mengikuti program pengampunan pajak ini.
Pengusaha nasional James Riady datang ke kantor pajak Sudirman. Kedatangan Bos Lippo ini dalam rangka keikutsertaanya sebagai peserta tax amnesty.
PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) melepas 15% saham PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO) ke CVC. Nilai transaksinya Rp 2,2 triliun.
Founder Lippo Group Mochtar Riyadi menerima penghargaan di ajang Indonesia Brand Forum 2016. Mochtar Riyadi menerima penghargaan Lifetime Achievment Awards.