
Pendaftaran IPDN 2025: Jadwal, Syarat, Jurusan, Link, dan Kuota
Ada 1.061 formasi dibuka tahun ini. Berikut jadwal, syarat, jurusan, link, kuota pendaftaran Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) 2025.
Ada 1.061 formasi dibuka tahun ini. Berikut jadwal, syarat, jurusan, link, kuota pendaftaran Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) 2025.
IPDN kerap menjadi salah satu sekolah kedinasan favorit yang bisa jadi tujuan lulusan SMA. Pendaftarannya biasa dilakukan melalui link ini.