detikNewsRabu, 27 Jan 2021 12:08 WIB Pegiat Lingkar Ganja Nusantara Ditangkap BNN Banten BNN Banten menangkap sindikat penjual ganja. Salah satu tersangkanya yaitu NR (21), pegiat komunitas Lingkar Ganja Nusantara.