detikJabarSelasa, 18 Apr 2023 23:40 WIB Jaminan Keamanan Biar Warga Karawang Mudik dengan Tenang Warga Karawang bisa mudik dengan tenang saat Lebaran 2023. Jaminan keamanan diberikan pihak kepolisian dan pemerintah daerah (Pemda) Karawang.