detikNewsSabtu, 15 Jun 2019 16:49 WIB Lebah Bersarang dan Serang Warga Probolinggo, Petugas Bertindak Lebah yang bersarang di rumah warga di Kota Probolinggo ini membuat resah. Lebah tersebut ternyata menyerang warga.