
Potret Pernikahan Mewah Lautaro Martinez, Jadi Ajang Reuni Skuad Argentina
Pemain bola Lautaro Martinez baru saja mempersunting model Agustina Gandolfo. Pesta pernikahan mereka pun digelar mewah dan dihadiri para bintang lapangan.
Pemain bola Lautaro Martinez baru saja mempersunting model Agustina Gandolfo. Pesta pernikahan mereka pun digelar mewah dan dihadiri para bintang lapangan.
Pemain Inter Milan, Romelu Lukaku terlihat bersama Megan Thee Stallion di acara pernikahan Lautaro Martinez. Kabar kedekatan keduanya bikin heboh.