detikSportKamis, 06 Nov 2025 08:50 WIB
Unik! Ratusan Peserta Lari di Terowongan Bawah Tanah Rayakan 100 Tahun Metro Barcelona
Ratusan peserta berlari menyusuri terowongan kereta bawah tanah dalam sebuah perlombaan unik untuk memperingati 100 tahun berdirinya Metro Barcelona.










































