detikSumutSabtu, 15 Mar 2025 17:00 WIB Walkot Rico Larang Pejabat-ASN Pemkot Medan Pakai Barang Mewah Wali Kota Medan, Rico Waas, melarang ASN menggunakan barang mewah dan mendorong penggunaan produk lokal UMKM.