detikHealthSelasa, 16 Feb 2021 16:02 WIB
Lansia Rela Antre Panjang untuk Vaksinasi Corona di Meksiko
Ratusan warga lanjut usia di atas 60 tahun rela antre menunggu selama berjam-jam untuk mendapatkan kesempatan vaksinasi COVID-19 di Meksiko.












































