
Donnie Sibarani Rilis Album Solo Bertajuk Keajaiban Cinta
Donnie Sibarani akhirnya mengeluarkan album solo perdananya. Album tersebut bertajuk Keajaiban Cinta.
Donnie Sibarani akhirnya mengeluarkan album solo perdananya. Album tersebut bertajuk Keajaiban Cinta.
Setelah tak lagi berkarya bersama ADA Band, Donnie Sibarani tidak diam-diam saja. Ia masih eksis di dunia yang membesarkan namanya tersebut.