
Kemenkes Imbau Masyarakat Batasi Gula, Garam, dan Lemak
Kementerian Kesehatan memperingati Hari Obesitas Sedunia dengan imbauan untuk batasi asupan gula, garam, dan lemak. Sosialisasi label GGL segera diterapkan.
Kementerian Kesehatan memperingati Hari Obesitas Sedunia dengan imbauan untuk batasi asupan gula, garam, dan lemak. Sosialisasi label GGL segera diterapkan.
Dalam rangka memperingati Hari Obesitas Sedunia, Kementerian Kesehatan mengimbau masyarakat untuk batasi asupan gula, garam, lemak (GGL).