detikFoodSabtu, 11 Mei 2019 10:58 WIB Takjil Khas Banyuwangi, Kopyor Roti yang Lembut Legit Dikenal dengan beragam kuliner lokalnya, Banyuwangi ternyata juga memiliki makanan khas yang disajikan saat bulan Ramadan. Salah satunya, Kopyor Roti.