
Bos Mossad Ucap Terima Kasih ke CIA untuk Bantuan Saat Perang Iran
Kepala badan intelijen Israel, Mossad, David Barnea, mengucapkan terima kasih kepada CIA atas bantuan dalam perang 12 hari melawan Iran.
Kepala badan intelijen Israel, Mossad, David Barnea, mengucapkan terima kasih kepada CIA atas bantuan dalam perang 12 hari melawan Iran.
Hizbullah mengucapkan selamat kepada Iran dan melontarkan pujian atas apa yang disebutnya sebagai "kemenangan Ilahi" atas Israel dalam perang 12 hari.
Bandara Ben Gurion di Israel bersama bandara lainnya pada Rabu (25/6) telah kembali beroperasi setelah 12 hari ditutup sebagian akibat konflik Iran-Israel.
Iran membuka kembali sebagian wilayah udaranya, tepatnya di wilayah timur negara tersebut, setelah gencatan senjata dengan Israel.
Kepala staf militer Israel, Eyal Zamir, mengungkapkan bahwa pasukan komando Tel Aviv beroperasi secara rahasia di dalam wilayah Iran selama perang 12 hari.
Sejumlah keluarga Iran yang kabur ke Turki menceritakan keputusan sulit saat mempertimbangkan untuk meninggalkan negaranya atau pulang di tengah ketidakpastian.
Langkah ini disebut Israel sebagai upaya menghentikan pendanaan untuk kelompok-kelompok militan yang didukung Iran di kawasan Timur Tengah.
Pemerintah memulangkan 24 WNI asal Jawa Barat dari Iran akibat konflik. Proses pemulangan dilakukan bertahap, dengan perhatian pada kondisi psikologis mereka.
Iran akan menggelar seremoni pemakaman kenegaraan untuk para komandan militer senior dan ilmuwan nuklir yang tewas akibat serangan Israel selama perang 12 hari.
Pemerintah Israel menerima nyaris 39.000 permintaan ganti rugi dari warganya untuk kerusakan material secara langsung yang disebabkan oleh serangan rudal Iran.