detikNewsMinggu, 24 Nov 2024 09:18 WIB Video Bentrokan Kelompok Sunni Vs Syiah di Pakistan, 32 Orang Tewas Kelompok Sunni dan Syiah bentrok di Pakistan. Setidaknya 32 orang tewas dan 47 lainnya luka-luka.