detikNewsRabu, 10 Mar 2021 20:29 WIB Sosok Polwan Kompol Ocha di Balik Pengungkapan Ladang 144,5 Ton Ganja Polwan yang akrab disapa Ocha ini bukan orang baru dalam satuan narkoba. Ia pernah terlibat dalam sejumlah operasi narkoba, di antaranya 1 ton sabu di Anyer.