detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 13:58 WIB
Kecewa KMP Tamat? Ini Jawaban Prabowo
Koalisi Merah Putih (KMP) telah bubar, apakah Prabowo Subianto yang jadi salah satu deklaratornya kecewa?
detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 13:58 WIB
Koalisi Merah Putih (KMP) telah bubar, apakah Prabowo Subianto yang jadi salah satu deklaratornya kecewa?
detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 11:54 WIB
Tak ada yang mengejutkan KMP akhirnya tamat, sudah lama koalisi 'permanen' ini diprediksi bakal terkubur dalam lembaran sejarah.
detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 11:10 WIB
Gerindra menyatakan KMP bubar. Ketum Gerindra Prabowo Subianto menegaskan dengan kiasan, pendekar tak takut berjalan sendiri.
detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 09:59 WIB
Hanura melihat bubarnya koalisi di luar pemerintahan sebagai sesuatu yang baik Apresiasi diberikan ke parpol yang telah mendeklarasikan bergabung ke pemerintah
detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 05:55 WIB
Sekjen PAN Eddy Soeparno mengatakan bahwa sudah harusnya parpol-parpol lain mengikuti jejak PAN untuk mendukung pemerintah.
detikNewsSabtu, 06 Feb 2016 04:48 WIB
PDIP mengapresiasi pernyataan Gerindra soal bubarnya KMP. Tidak mudah bagi sebuah koalisi permanen mendeklarasikan pembubarannya.
detikNewsJumat, 05 Feb 2016 23:29 WIB
Romi mengutip imbauan Jokowi agar semua pihak termasuk parpol mesti bergandengan tangan.
detikNewsJumat, 05 Feb 2016 16:10 WIB
Partai Gerindra menyatakan Koalisi Merah Putih (KMP) telah bubar. Bagi Wapres JK, sekarang tak ada lagi partai oposisi.
detikNewsJumat, 05 Feb 2016 15:06 WIB
Gerindra merasa sudah sendirian di DPR, jadi KMP sudah tak ada gunanya lagi.
detikNewsJumat, 05 Feb 2016 11:32 WIB
Prabowo yang melahirkan KMP dan kini Gerindra yang menyatakan KMP sudah tiada.