
Ical: Masalah Politik, Tidak Bisa Hukum Jadi Panglima
Ical akhirnya blak-blakan. Soal kegagalannya memperjuangkan keabsahan pengurus Golkar hasil Munas Bali dan alasan tak lagi menjadi caketum Golkar.
Ical akhirnya blak-blakan. Soal kegagalannya memperjuangkan keabsahan pengurus Golkar hasil Munas Bali dan alasan tak lagi menjadi caketum Golkar.
Posisi Golkar saat ini cukup unik yakni bersama pemerintah. Golkar tak berada di barisan oposisi maupun koalisi pendukung.
Ical menegaskan sejauh ini tak ada tawaran kursi menteri untuk Golkar. Namun Golkar tak akan menolak jika ada kadernya yang diminta masuk kabinet Jokowi-JK.
Partai Golkar menyusul Partai Amanat Nasional dan Partai Persatuan Pembangunan, meninggalkan Gerindra yang dipimpin Prabowo sendirian di barisan oposisi.
Rapat pimpinan nasional Golkar secara resmi menyatakan dukungan kepada pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla. Meski mendukung, Golkar tak bergabung.
Ical blak-blakan, mengaku ada penguasa yang tak mau dia memimpin Golkar. Itulah alasan dia tak lagi maju sebagai Caketum Golkar di Munas nanti.
Ical menyerah. Setahun lebih 'bertarung' di jalur hukum memperjuangkan Munas Bali, dia akhirnya mau menggelar Munaslub dan tak mimpin Golkar lagi.
Pasca Golkar menyatakan dukungan untuk pemerintahan Jokowi, Partai Gerindra menyatakan Koalisi Merah Putih telah bubar. Ical membantah KMP bubar.