
18 Peserta Pelantikan di BKD Jatim Dirapid Test, Hasilnya Semua Nonreaktif
18 Orang di Ponorogo yang sempat mengikuti pelantikan di BKD Jatim melakukan rapid test. Hasilnya, semuanya nonreaktif.
18 Orang di Ponorogo yang sempat mengikuti pelantikan di BKD Jatim melakukan rapid test. Hasilnya, semuanya nonreaktif.
Pengawas sekolah asal Mojokerto yang juga peserta pelantikan di BKD Jatim dipastikan meninggal karena COVID-19. Sebelumnya dia disebut meninggal karena maag.