WolipopSenin, 25 Jan 2021 10:34 WIB Kisah Nenek Kembali Pulang Setelah Dinyatakan Meninggal Akibat Covid Seorang nenek berusia 85 tahun yang berasal dari Spanyol mengejutkan keluarganya ketika dia kembali ke panti jompo setelah dinyatakan meninggal.