
Kirab ke Puro Mangkunegaran, Kaesang-Erina Sapa Warga dari Kereta Kencana
Kaesang dan Erina Gudono melaksanakan kirab dari Lodji Gandrung menuju Puro Mangkunegaran. Menggunakan kereta kencana, mereka menyapa warga.
Kaesang dan Erina Gudono melaksanakan kirab dari Lodji Gandrung menuju Puro Mangkunegaran. Menggunakan kereta kencana, mereka menyapa warga.
Kirab penikahan Kaesang dan Erina akan segera digelar. Terlihat Erick Thohir, Luhut B Pandjaitan, hingga Kapolri telah tiba di Loji Gandrung, Solo.
Kirab kereta kuda bakal memeriahkan pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Sofia Gudono. Dipersiapkan 12 kereta dan 28 ekor kuda untuk prosesi tersebut.