detikJabarSabtu, 03 Feb 2024 21:00 WIB 'KFC' Versi Hemat di India, Harganya Cuma Rp 1.000 Kentucky Fried Chicken atau KFC merupakan gerai makanan cepat saji yang sudah ada di berbagai negara. Di India ada 'KFC' yang ternyata dijual murah!