detikSumbagselMinggu, 05 Jan 2025 17:30 WIB Ketek Wisata Jadi Transportasi Warga Ingin Menyusuri Keindahan Sungai Musi Ketek wisata menjadi salah satu tranportasi bagi warga yang ingin menyusuri keindahan Sungai Musi, Palembang, Sumatera Selatan, selain Musi Cruise.