detikTravelSelasa, 11 Mar 2025 08:39 WIB Ketika Bom Perang Dunia II Ganggu Transportasi Paris Sampai 12 Jam Transportasi di Paris sempat mengalami gangguan selama 12 jam. Itu gegara bom aktif dari Perang Dunia II.