detikNewsRabu, 31 Mar 2021 14:08 WIB
Adik Lelaki Tertua Sultan Wafat, Keraton Yogya Tak Bunyikan Gamelan 3 Hari
Adik kandung Sri Sultan HB X, KGPH Hadiwinoto wafat pada pagi tadi. Keraton Yogyakarta yang sedang berduka tidak akan membunyikan gamelan selama 3 hari.












































