detikSumutJumat, 10 Okt 2025 15:50 WIB Amanda Manopo-Kenny Austin Resmi Menikah, Hanya Dihadiri Keluarga dan Kerabat Aktor Kenny Austin dan aktris Amanda Manopo resmi menikah dalam acara pemberkatan intim di Jakarta. Manajer Amanda mengungkapkan kebahagiaan mereka.