detikNewsSabtu, 15 Jun 2024 09:55 WIB
Satgas Berantas Judi Online Resmi Dibentuk, Diketuai Menko Polhukam
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menandatangani Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 21 Tahun 2024 tentang Satgas Pemberantasan Judi Online.










































