detikFinanceRabu, 08 Agu 2018 19:35 WIB
Permintaan Kredit UMKM Naik, Plafon KUR Ditambah Jadi Rp 123 T
Kemenko Perekonomian menyetujui adanya pengajuan dari beberapa bank untuk menambah plafon realisasi KUR menjadi Rp 123,53 dari sebelumnya Rp 120 triliun.












































