
Ayah Atta Halilintar dan Kontroversi Dugaan Diskriminasi Anak
Ayah Atta Halilintar kembali mencuri perhatian publik. Ia dituding melakukan diskriminasi pada anak kandung dari mantan istri kedua.
Ayah Atta Halilintar kembali mencuri perhatian publik. Ia dituding melakukan diskriminasi pada anak kandung dari mantan istri kedua.
Keluarga Halilintar adalah salah satu keluarga selebriti yang memulai semuanya dari nol. Mereka pernah hidup susah sebelum sukses seperti sekarang.
Keluarga Halilintar tengah menjadi sorotan karena pengakuan Happy Hariadi, mantan istri kedua Halilintar Anofial. Ia dianggap tak mempedulikan anak kendungnya.
Halilintar Anofial Asmid buka suara terkait tudingan poligami. Melalui kuasa hukum, ayah Atta Halilintar itu juga berbicara soal dugaan penelantaran anak.
Atta Halilintar diam-diam kerap meminta kepada ibundanya untuk mempunyai adik lagi. Lenggogeni Faruk justru menodong balik Atta untuk memberikan seorang cucu.
Sempat dituding minta liburan gratis sekeluarga, kini Gen Halilintar sedang liburan di Amerika. Intip momen seru kulineran keluarga besar yang satu ini.