
Mengintip 'Kedai Rakyat', Kafe Hasil Kolaborasi Anak-anak dan Mantu Jokowi
Gibran dan Kaesang berkolaborasi dengan Bobby Nasution bikin kafe di Medan. Namanya Kedai Rakyat yang sajikan kopi, martabak hingga pisang nugget kekinian.
Gibran dan Kaesang berkolaborasi dengan Bobby Nasution bikin kafe di Medan. Namanya Kedai Rakyat yang sajikan kopi, martabak hingga pisang nugget kekinian.
Kedai Rakyat yang merupakan kolaborasi usaha kuliner milik Gibran, Kaesang dan Bobby Nasution resmi dibuka pada Sabtu (26/5). Intip yuk keseruannya!
Bobby Nasution, menantu presiden Jokowi ingin buktikan kalau ngopi enak tak harus mahal. Melalui Kopi Jolo ia bertekad populerkan kopi lokal.
Cawagub Sumut Sihar Sitorus ikut hadir di Kedai Rakyat. Namun niatnya beli Kopi Jolo pun jadi urung karena kerumunan orang mengajaknya berfoto.
Sore ini Kedai Rakyat milik Gibran, Kaesang dan Bobby resmi dibuka di Medan. Masyarakat Medan beri sambutan hangat termasuk walikota Medan.
Kedai Rakyat hari ini resmi dibuka di Medan. Usaha kuliner milik Gibran, Kaesang dan Bobby Nasution ini targetkan 2.500 transaksi di hari pertama beroperasi.
Dua putra Jokowi, Gibran dan Kaesang terus melebarkan bisnisnya. Kali ini di Medan mereka berkolaborasi dengan iparnya, Bobby Nasution.