detikBaliRabu, 30 Okt 2024 07:47 WIB Anggur Muscat Berisi 14 Bahan Kimia, Kemenkes Ingatkan Bahaya Residu Pestisida Kemenkes ingatkan bahaya residu pestisida pada anggur muscat. Masyarakat disarankan mencuci buah dan memilih produk organik untuk kesehatan.