detikFoodRabu, 29 Mei 2019 21:23 WIB Akuisisi Berrykitchen, Yummybox Perbesar Pasar Katering Online RI Penyedia layanan makan siang online, Yummybox umumkan telah akuisisi Berrykitchen, pelopor layanan katering online di Indonesia.