detikKalimantanJumat, 25 Jul 2025 12:00 WIB Kategori Orang Miskin di Indonesia untuk Tahun 2025 Jumlah penduduk miskin di Indonesia mencapai 23,85 juta orang per Maret 2025. Jumlahnya turun jika dibandingkan angka September 2024.