
Babak Baru Kasus Satelit Kemhan Usai Terjerat Seorang Purnawirawan
Kasus korupsi proyek pengadaan satelit slot orbit 123 BT Kemhan memasuki babak baru. Kejagung menetapkan 3 tersangka baru, salah satunya purnawirawan.
Kasus korupsi proyek pengadaan satelit slot orbit 123 BT Kemhan memasuki babak baru. Kejagung menetapkan 3 tersangka baru, salah satunya purnawirawan.
Kejagung memaparkan banyak pelanggaran yang dilakukan para tersangka.
Kejagung belum menahan tiga tersangka kasus korupsi pengadaan satelit pada Kementerian Pertahanan tahun 2012-2021. Apa alasannya?
Kejagung menetapkan 3 orang tersangka dalam kasus korupsi proyek pengadaan satelit slot orbit 123 BT pada Kementerian Pertahanan Tahun 2012-2021
Tim penyidik hari ini memeriksa tujuh orang saksi, salah satunya mantan Dirjen Kekuatan Kemhan berinisial AP.
Sebanyak 45 orang yang ada di tim tersebut merupakan jaksa maupun unsur dari TNI dan Puspom.
Kejaksaan Agung (Kejagung) mencekal Dirut PT Dini Nusa Kusuma (PT DNK) Surya Witoelar (SW).
Kejagung memeriksa Dirut PT Dini Nusa Kusuma (PT DNK) Surya Witoelar (SW) terkait kasus tersebut.
Kementerian Pertahanan menggugat putusan ICC Singapura ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) terkait denda sewa satelit.
Kejagung memeriksa Menkominfo periode 2014-2019 Rudiantara di kasus satelit Kemhan. Rudiantara diperiksa sebagai saksi.