
Penyiram Air Keras Ditangkap, Novel Baswedan Trending di Medsos
Pelaku penyiraman air keras ke Novel Baswedan ditangkap. Nama Novel pun jadi trending topic di media sosial.
Pelaku penyiraman air keras ke Novel Baswedan ditangkap. Nama Novel pun jadi trending topic di media sosial.
Jokowi meminta hasil investigasi teror air keras ke Novel Baswedan disampaikan dalam hitungan hari.
Kepada Jokowi, Kapolri melaporkan ada temuan baru soal kasus Novel. Temuan itu sudah menuju tahap kesimpulan.
Polri menyebut tim teknis pencari fakta bekerja secara tertutup. Namun mereka memastikan kasus Novel tak lama lagi akan diungkap!
Kapolri Jenderal Idham Azis dan jajarannya menyambangi gedung KPK. Salah satu yang dibahas dalam pertemuan tersebut adalah penuntasaan kasus Novel Baswedan.
"Penugasan adalah penugasan, perintah adalah perintah. Jadi sangat serius," kata Politikus PDIP Hendrawan Supratikno.
Keputusan Presiden Jokowi menunda tenggat waktu pengungkapan kasus penyiraman air keras terhadap penyidik KPK Novel Baswedan dipertanyakan.
Polri mengumumkan adanya temuan signifikan dari kasus penyiraman air keras Novel Baswedan. WP KPK meminta Polri untuk segera menangkap pelakunya.
Hari ini jadi hari terakhir bagi tim teknis untuk bekerja mengungkap kasus Novel Baswedan. Polri sebut ada temuan siginifikan.
Penyidik senior KPK Novel Baswedan mengingatkan, Polri sudah diberi tahu Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk segera mengungkap kasus teror yang menimpanya.