
Anies Baswedan Bawa Program Kartu Disabilitas 'KPDJ' ke Nasional
Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan, akan membawa program Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta (KPDJ) ke Nasional.
Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan, akan membawa program Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta (KPDJ) ke Nasional.
Kartu penyandang disabilitas Jakarta (KPDJ) mulai dibagikan di GOR Matraman, Jaktim, Rabu (28/8). Pembagian dilakukan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Pemerintah meluncurkan 7.000 Kartu Identitas Penyandang Disabilitas pada peringatan Hari Penyandang Disabilitas.