
Belum Tuntas Kartini: Kartika Siti Aminah dan Ironi Liga Putri
Kartika Siti Aminah menjadi pelatih perempuan pertama di IBL di tengah suara sumbang. Di sisi lain, ada liga basket putri yang justru mati suri.
Kartika Siti Aminah menjadi pelatih perempuan pertama di IBL di tengah suara sumbang. Di sisi lain, ada liga basket putri yang justru mati suri.
Indonesian Basketball League (IBL) jadi panggung perdana bagi pelatih perempuan pertama di liga profesional putra, Kartika Siti Aminah. Ini dia sosoknya.