detikNewsSenin, 24 Jul 2017 16:29 WIB Bakamla Tangkap Tanker Bermuatan Solar di Teluk Jakarta Bakamla RI menangkap sebuah kapal tanker tanpa kelengkapan dokumen di perairan Jakarta. Kapal tanker itu bernama MT Blue Ocean 5.