
Menanti 2 Pekan Tes DNA Jasad Pria Tanpa Kepala di Kali Pancoran
Polisi akan melakukan tes DNA terhadap jasad pria dengan kepala rusak yang ditemukan di Kali Ciliwung. Ada dugaan korban merupakan pegawai Kemendagri.
Polisi akan melakukan tes DNA terhadap jasad pria dengan kepala rusak yang ditemukan di Kali Ciliwung. Ada dugaan korban merupakan pegawai Kemendagri.
Polisi akan melakukan tes DNA terhadap jasad pria dengan kepala rusak yang ditemukan di Kali Ciliwung
Mayat dengan kondisi kepala rusak ditemukan di Kali Ciliwung, Pancoran, Jaksel. Polisi masih menunggu hasil autopsi untuk mengungkap penyebab kematian korban.
Sekawanan biawak penghuni Kali Ciliwung berjajar dengan arah pandang dan tubuh condong ke satu titik. Biawak mendekati mayat pria. Jaraknya dekat.
Mayat pria misterius ditemukan di Kali Ciliwung, Jakarta. Kepala mayat rusak, polisi menduga kepala korban dimakan binatang.
Tes DNA dilakukan untuk mencocokkan identitas jenazah dengan orang yang dilaporkan hilang terbawa longsor di daerah Megamendung beberapa hari yang lalu.
Mayat tanpa kepala ditemukan warga di Kali Ciliwung, Jakarta Selatan. Warga mengungkap ada banyak biawak di sekitar area penemuan jenazah korban.
Warga mengungkap tubuh korban tersangkut kayu dan tumpukan sampah saat ditemukan di kali tersebut.
Jasad seorang laki-laki yang ditemukan tanpa kepala di Kali Ciliwung masih menjadi misteri. Dugaan sementara, jasad tersebut merupakan pegawai Kemendagri.
Mayat pria ditemukan mengambang di Kali Ciliwung, diduga pegawai Kemendagri yang hilang saat longsor di Megamendung. Polisi akan melakukan tes DNA.