detikFoodKamis, 09 Feb 2023 13:30 WIB 5 Kafe Hutan yang Asri, Bisa Buat Kumpul Keluarga Kafe dengan nuansa hutan yang asri memang bisa menjadi tempat nongkrong seru. Apalagi ditambah udara sejuk, sehingga pas untuk menikmati kopi atau teh hangat.