
Gemas! Di 5 Kafe Cewek Kue Ini Ada Beragam Dessert Lucu
Ada beberapa kafe lucu dan menggemaskan yang cocok untuk didatangi cewek kue. Kafe tersebut punya dekorasi hingga menu yang menarik. Berikut rekomendasinya!
Ada beberapa kafe lucu dan menggemaskan yang cocok untuk didatangi cewek kue. Kafe tersebut punya dekorasi hingga menu yang menarik. Berikut rekomendasinya!
Di Taiwan ada kafe baru bernama 'Uniqorn Cafe' didesain dengan warna pink cantik. Di sini juga bisa nongkrong dan berenang di kolam Unicorn yang Instagrammable.
Di Bandung banyak kafe-kafe lucu. Salah satunya Sprekken Cafe yang bergaya Belanda. Wah, bisa jadi rekomendasi tempat nongkrong bareng teman di Bandung nih!
Beberapa kafe ini didesain dengan warna yang serba pink. Mulai dari cat dinding hingga ornamen-ornamen lain yang ada di kafe.
Berencana ngumpul bersama teman, kafe ini bisa jadi pilihan. Interior bernuansa pastel yang lucu sangat cocok untuk berfoto sambil makan enak.
Didesain oleh Ilustrator terkenal di Jepang, ECONECO Cafe and Sweet merupakan kafe pertama di Osaka yang pink total. Penyuka warna pink wajib ke sini.
Jepang terkenal punya banyak karakter lucu. Bahkan beberapa diantaranya jadi tema kafe. Mulai dari interior hingga makanan tampil begitu menggemaskan!
Ada kafe bertema kartun lucu lagi di Singapura. Selama dua bulan akan ada kafe pop-up Miffy. Yuk lihat aneka makanan menggemaskan di sini!
Ke Jepang kurang lengkap jika tidak mampir ke kafe karakter lucu khas Tokyo. Mulai dari Hello Kitty hingga Sanrio dengan menu dan interior menggemaskan.