detikNewsSelasa, 12 Mei 2020 14:28 WIB Corona Picu Meningkatnya Permintaan 'Pelindung Droplet' Kaca Akrilik Bersin dan batuk dekat orang lain adalah hal mutlak yang harus dihindari saat pandemi. Namun, kaca akrilik dapat membantu melindungi agar tidak terpapar virus.