
Snowdrop Diduga Berakhir Tragis, Jung Hae In & Jisoo Ibarat Romeo - Juliet
Drama Korea Snowdrop diduga berakhir tragis. Jung Hae In pun mengibarat kisah cintanya dan Jisoo BLACKPINK bak Romeo dan Juliet.
Drama Korea Snowdrop diduga berakhir tragis. Jung Hae In pun mengibarat kisah cintanya dan Jisoo BLACKPINK bak Romeo dan Juliet.
Drama Korea Snowdrop episode 10 menampilkan adegan Yoo In Na menampar Jisoo Blackpink. Gara-gara adegan itu, Yoo In Na diserbu komentar pedas fans Jisoo.
Lawan main Jisoo Blackpink di drama Snowdrop, Jung Hae In, populer, di seluruh dunia karena pesonanya yang menawan. Berikut fakta tentangnya.
Snowdrop episode 10 membuat penontonnya terus dilanda kecemasan. Sebab Yoo In Na sebagai mata-mata Korea Utara, tega melakukan hal ini pada Jisoo Blackpink.
Sejumlah netizen Korea menuding Jung Hae In dan Jisoo BLACKPINK berpacaran dari cocoklogi. Seperti apa?
Pasangan drama Korea Snowdrop membuat penggemar histeris dengan aksi 'lovestagram'. Jung Hae In dan Jisoo BLACKPINK mengunggah hasil jepretan satu sama lain.
Kontroversi drama Korea Snowdrop masih berlanjut. Lebih dari 30 profesor dan sarjana sejarah menandatangani surat terbuka untuk bos Disney Plus.
Siapa sangka Jung Hae In dan J-Hope BTS ternyata berteman dekat? Persahabatan keduanya terungkap oleh penggemar pada 2019.
Pemain drama Korea Snowdrop mengenang kepergian Kim Mi Soo. Jisoo BLACKPINK hingga Jung Hae In mengunggah potret kebersamaannya bersama mendiang.
Para pemain drama 'Snowdrop' membagikan momen kebersamaan terakhir mereka dengan mendiang Kim Mi Soo. Mulai dari Jisoo BLACKPINK hingga Jung Hae In.