detikNewsSenin, 16 Jan 2023 14:08 WIB Markas Judi Online Digerebek di Apartemen Jakbar Dikendalikan dari Kamboja Polisi membongkar praktik judi online di apartemen di Cengkareng, Jakbar. Polisi menyebut praktik judi online di lokasi dikendalikan dari Kamboja.