detikNewsSenin, 20 Nov 2017 10:04 WIB
7 Kereta dan 14 Kuda Dibawa dari Solo untuk Ngunduh Mantu Kahiyang
Acara 'ngunduh mantu' Kahiyang-Bobby di Medan akan diramaikan dengan kereta kuda. Kereta ini didatangkan langsung dari Solo.












































