detikNewsRabu, 03 Apr 2019 10:45 WIB Tiba di Sragen, Presiden Jokowi Disambut Warga di Sepanjang Jalan Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja di wilayah Sragen hari ini. Warga tampak menyambut kedatangan Jokowi di sepanjang jalan yang dilaluinya.