
Mengenal Bapas Denpasar, Lokasi Jerinx Wajib Lapor Usai Bebas
Bapas melaksanakan tugas dan fungsi berupa penelitian pemasyarakatan, bimbingan, pengawasan dan pendampingan. Simak selengkapnya berikut ini.
Bapas melaksanakan tugas dan fungsi berupa penelitian pemasyarakatan, bimbingan, pengawasan dan pendampingan. Simak selengkapnya berikut ini.
Jerinx SID curhat soal kondisi dirinya dan situasi pernikahannya saat terbelit beberapa masalah hukum beberapa waktu lalu. Ia mengaku sempat depresi.
Bapas Kelas I Denpasar ternyata ingin menggandeng I Gede Aryastina alias Jerinx yang baru saja bebas dari penjara karena mengajukan cuti bersyarat. Seperti apa?
I Gede Aryastina alias Jerinx SID wajib meminta izin dari Menteri Hukum dan HAM Yasonna Hamonangan Laoly bila hendak manggung di luar negeri (LN).
Usai divonis 1 tahun penjara terkait kasusnya dengan Adam Deni, Jerinx menghirup udara bebas pada Selasa (2/8). Ia dijemput oleh sang istri, Nora Alexandra.
Jerinx SID mengaku akan lebih fokus terhadap istrinya, Nora Alexandra, setelah bebas dari penjara. Mereka pun akan melakukan program bayi tabung dan bulan madu.
Begini jejak kasus pengancaman Jerinx terhadap Adam Deni hingga akhirnya resmi bebas bersyarat hari ini, Selasa (2/8/2022).
Jerinx menyebut akan tetap bermain medsos usai bebas dari Lapas Kerobokan. Akun medsosnya bakal dipakai untuk mempromosikan lagu-lagu dan juga bisnis.
Jerinx 'SID' menghirup udara bebas usai keluar dari Lapas Kelas II-A Kerobokan, Badung, Bali. Jerinx pun mengecup pipi Nora yang ikut menjemputnya di lapas.
Kalapas Kerobokan menceritakan keseharian Jerix selama menjalani pidana di penjara. Begini cerita lengkapnya.