detikTravelSenin, 03 Mei 2021 18:56 WIB Jembatan Gantung Terpanjang Dunia Ada di Portugal Jembatan 516 Arouca yang berada di Portugal dibuka untuk wisatawan. Tak main-main, jembatan ini disebut sebagai jembatan terpanjang di dunia lho. Penasaran?