
Cuaca Buruk, Proyek Jalan Trans Papua Rusak Berat
Proyek jalan Trans Papua ruas jalan Jayapura-Wamena mengalami kerusakan berat. Kerusakan disebabkan oleh cuaca buruk ditambah banyaknya kendaraan yang melintas.
Proyek jalan Trans Papua ruas jalan Jayapura-Wamena mengalami kerusakan berat. Kerusakan disebabkan oleh cuaca buruk ditambah banyaknya kendaraan yang melintas.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menjajal jalan Trans Papua. Ia geram karena jalan Trans Papua banyak yang rusak.
Sebagian ruas jalan Trans Papua yang ada di segmen Boven Digul-Waropko-Iwur mengalami retak-retak pasca gempa berkekuatan 7,6 SR mengguncang Papua Nugini
Gempa berkekuatan 7,6 SR yang mengguncang Papua pada Senin pagi dini hari (26/2). Gempa ini mengakibatkan jalan Trans Papua menjadi retak-retak.
Gempa berkekuatan 7,6 SR yang mengguncang Papua Nugini pada Senin 26 Februari 2018 dini hari lalu ternyata berdampak pada kondisi jalan Trans Papua.